Rz
September 08, 2013

Membuat Widget Popular Post Berdasarkan Komentar Terbanyak

Membuat Widget Popular Post Berdasarkan Komentar Terbanyak 
 Membuat Widget Populer Post Menurut Komentar Terbanyak ~ Widget popular post adalah widget yang memberitahukan kepada pengunjung tentang artikel-artikel yang paling banyak dan sering dibaca oleh para pengunjung. Namun berbeda dengan widget popular post yang akan saya share kali ini.


Widget popular Post yang saya share kali ini bukan berdasarkan paling banyak di baca atau dikunjungi, melainkan artikel yang paling banyak menerima komentar. Jadi artikel yang memiliki komentar terbanyak akan dijadikan sebagai artikel yang paling populer dan masuk ke dalam jajaran popular post.

Memasang Widget Popular Post Menurut Jumlah Komentar

Tampilan widget popular post berdasarkan jumlah komentar ini, sudah saya modifikasi sedikit sehingga tampilan nantinya lebih menarik dan membuat pengunjung tertarik untuk mengunjungi atau melakukan klik terhadap artikel terpopuler tersebut. 
Bagi anda yang ingin memasang widget popular post ini, silahkan ikuti panduan di bawah ini:
  • Masuk ke akun blogger saudara
  • Pergi ke menu TEMPLATE lalu klik EDIT HTML
  • Cari kode </head>
  • Klik mouse pada kolom edit html, kemudian tekan Ctrl + F untuk mempermudah pencarian kode.
  • Simpan kode di bawah ini tepat di atas kode </head>
 <style type='text/css'>
.mostcoment {background:#fff;}
.mostcoment ul li{font-size:1em;line-height:15px;padding:3px 0 6px 12px;border-bottom:1px dotted #ccc;}
.mostcoment a:link,.mostcoment a:visited{font-size:12px;font-weight:bold;color:#000;text-decoration:none}
.mostcoment li a:hover{color:#ff9900;}
</style>
  • Jangan lupa klik simpan template
  • Langkah selanjutnya, silahkan masuk ke menu TATA LETAK blog saudara
  • Klik TAMBAH GADGET ->> lalu pilih HTML/JAVASCRIPT
  • Masukan script di bawah ini:
<div class="mostcoment">
<!-- Popular posts http://maknyusblogger.blogspot.com-->
<script type="text/javascript">
function getYpipePP(feed) {
document.write('<ul style="">');
var i;
for (i = 0; i < feed.count ; i++)
{
var href = "'" + feed.value.items[i].link + "'";
var pTitle = feed.value.items[i].title;
var pComment = " (" + feed.value.items[i].commentcount + " Comments)";
var pList = "<li>" + "<a href="+ href + '" target="_blank">' + pTitle;
document.write(pList);
document.write(pComment); //to remove comment count delete this line
document.write('</a></li>');
}
document.write('</ul>');
}
</script>
<script src="http://pipes.yahoo.com/pipes/pipe.run?
YourBlogUrl=http://maknyusblogger.blogspot.com
&ShowHowMany=5
&_id=390e906036f48772b2ed4b5d837af4cd
&_callback=getYpipePP
&_render=json"
type="text/javascript"></script>
<!-- Popular posts http://maknyusblogger.blogspot.com --></div>
  • Simpan
Keterangan Kode :
  1. Ganti kode berwarna merah dengan warna yang anda sukai, untuk warna-warnanya silahkan anda lihat di sini . . . Daftar Kode Warna HTML Lengkap
  2. Kode berwarna biru, silahlan anda rubah dengan alamat url blog anda.
  3. Ganti angka 5 dengan jumlah popular post yang ingin anda tampilkan nantinya.
Selamat Mencoba . . .
Anda baru saja membaca artikel tentang - Membuat Widget Popular Post Berdasarkan Komentar Terbanyak. Silahkan baca artikel berikutnya Tentang - Next - Jangan lupa g+1 / fb / twit :)

Artikel Terkait

Buka Komentar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar